STRUKTUR NARATIF CERITA RAKYAT GORONTALO “BAPAK TUA”

  • Umar Kasim Universitas Negeri Gorontalo
  • Riman Kasim Universitas Negeri Gorontalo
  • Jafar Lantowa Universitas Negeri Gorontalo
  • Yusrilsyah Limbanadi Universitas Negeri Gorontalo
Keywords: morfologi, cerita rakyat, Bapak Tua, struktur naratif

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui fungsi naratif dan lingkungan tindakan dalam cerita rakyat Bapak Tua. Penelitian ini menggunakan teori struktur naratif Vladimir Propp dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah buku kumpulan cerita rakyat Gorontalo. Data penelitian ini berupa kalimat yang menunjukkan fungsi naratif dan lingkungan tindakan. Berdasarkan hasil dan pembahasan struktur naratif dalam cerita rakyat Bapak Tua ditemukan 9 fungsi naratif dan dua lingkungan tindakan.

Kata Kunci: Morfologi, Cerita Rakyat, Bapak Tua.

Abstract
This study aims to determine the function of the narrative and the action environment in the folklore BapakTua. This study employed Vladimir Propp's narrative structure theory with a qualitative descriptive approach. The data sourced from a collection of folklore books of Gorontalo. Data are in the form of sentences that show the narrative function and the action environment. Based on the results and discussion of the narrative structure in the folklore BapakTua, there are nine narrative functions and two action environment.
Keywords:morphology, folklore, Bapak Tua

Published
2022-05-31
How to Cite
Kasim, U., Kasim, R., Lantowa, J., & Limbanadi, Y. (2022). STRUKTUR NARATIF CERITA RAKYAT GORONTALO “BAPAK TUA”. Cakrawala Indonesia, 7(1), 41-49. https://doi.org/10.55678/jci.v7i1.630
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.