PENGARUH PENGGUNAAN METODE SNOWBALL THROWING TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK

  • Jumiati Jumiati Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang
  • M. Nurzin R. Kasau Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang
  • Suardi Zain Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang
Keywords: Metode Snowball, Kemampuan menulis, Cerita Pendek

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh  penggunaan metode Snowball Throwing terhadap kemampuan menulis cerita pendek  siswa kelas VIII SMP Negeri 5 Panca Rijang Kabupaten Sidenreng Rappang Kabupaten Sidenreng Rappang tahun pelajaran 2021Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VIII di SMP Negeri 5 Panca Rijang yang berjumlah 36 siswa yang terbagi pada dua kelas. Sampel diambil sebanyak 36 orang, yaitu 17 kelompok eksprimen (kelas VIII.A)  dan 19 kelompok kontrol (kelas VIII.BData diperoleh dengan teknik observasi dan teknik tes tertulis. Hasil yang diperoleh dari teknik tersebut selanjutnya diolah melalui teknik statistik deskriptif dan teknik inferiensial ( uji –t) melalui SPSS.20  Hasil penelitian menunjukkan  bahwa kelompok yang menggunakan kelas konvensional lebih tinggi dibanding dengan kelas kontrol yang ditugaskan untuk   menuliskan cerpen. Hal ini dibuktikan dari hasil perhitungan yang menunjukkan bahwa t hitung sebesar 3,473 < ttabel sebesar 3,471 maka ada Ada pengaruh penggunaan metode Snowball Throwing terhadap kemampuan menulis cerita pendek siswa, H1 diterima. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh penggunaan metode Snowball Throwing terhadap kemampuan menulis cerpen  siswa kelas VIII SMP Negeri 5 Panca Rijang Kabupaten Sidenreng Rappang, dengan demikian disarankan kepada guru mata pelajaran bahasa Indonesia di SMP Negeri 5 Panca Rijang untuk menerapkan model Snowball Throwing.

References

Akhadiah, S., Maidar, GA., dan Sakura, H.R. (1989). Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta: Erlangga.

Aksan. Hermawan.( 2011). Proses Kreatif Menulis Cerpen. Bandung: Nuansa.

Asrosi, Mohib. (2010). Penggunaan Model Belajar Snowball Thorowing dalam meningkatkan keaktifan belajar. Jakarta: reneka cipta.

Ecca, S., & Lanta, J. (2018). Penggunaan Teknik Teratai dalam Menulis Puisi. Seminar Nasional Bahasa Indonesia 1, 1(November 2018), 486–492.

Ecca, S., Lanta, J., & Aswadi, A. (2019). Desain Perencanaan dan Pembelajaran Menulis Puisi di Smp. Seminar Nasional Bahasa Indonesia 2, 2(October), 195–200.

Haryadi dan Zamzami. (1996). Peningktan Keterampilan Berbahasa Indonesia. Jakarta: Depdikbud-Dikti.

Kamalia, K., Rasyid, R. E., Zain, S., & Kasman, N. (2020). Pengaruh Film Pendek Terhadap Kemampuan Menulis Cerpen Siswa Kelas X Sma Negeri 2 Pangsid. Cakrawala Indonesia, 5(1), 7–9. https://jurnal.umsrappang.ac.id/cakrawala/article/view/333

Nurgiyantoro, Burhan. (2013). Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gajah Mada University Press

Mahmud, H. (2017). Upaya Meningkatakan Keterampilan Menulis Dengan Teknik RCG (Reka Cerita Gambar) Pada Siswa Kelas VI SDN Rengkak Kecamatan Kopang, Kabupaten. Lombok Tengah Tahun Pelajaran 2017/2018. 1(2), 32–46.

Musaba,Z. (1994) Terampil Menulis Dalam Bahasa Indonesia yang benar. Banjarmasin Serjana Indonesia.

Sumaryanti, L. (2014). Pembelajaran Menulis Cerpen. 04(02), 53–70.

Suparno. 2002. Keterampilan Dasar Menulis. Jakarta: Depdikbud-U

Suyanto, Edi. (2012). Perilaku Tokoh Dalam Cerpen Indonesia. Bandarlampung: Universitas Lampung

Semi, M. Atar. (2007). Dasar-dasar Keterampilan Menulis. Bandung: Angkasa

Suardi Zain, dkk (2017). Efektivitas Teknik Pengandaian diri dalam Pembelajaran Menulis Cerita Pendek.Rappang

Tarigan, H.G. (1990). Menulis Sebagai Sesuatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa

Tarigan, H. G. (2008). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa Bandung

Rahmadini Hasna (2010). Pengaruh Metode Cooperativ Learning Tipe Snowball Throwing terhadap Hasil Belajar Matematika. Jakarta

Widodo, Rachmad. (2009), Model Pembelajaran Snowball Throwing. Jakarta:Bumi Aksara.

Yulianti, Y., Kasman, N., & Yusmah, Y. (2021). Penggunaan Metode Sugesti Imajinasi Dalam Pembelajaran Menulis Cerita Pendek. Cakrawala Indonesia, 6(1), 1–7. https://doi.org/10.51817/jci.v6i1.393

Published
2022-12-13
How to Cite
Jumiati, J., Kasau, M. N., & Zain, S. (2022). PENGARUH PENGGUNAAN METODE SNOWBALL THROWING TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS CERITA PENDEK. Cakrawala Indonesia, 7(2), 75-82. https://doi.org/10.55678/jci.v7i2.661

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.