Pengaruh Media Pembelajaran Scrapbook terhadap Keterampilan Menulis Puisi di Kelas IV SDN 488 Patoko

  • Nasria Kassa Universitas Muhammadiyah Makassar
  • Anzar Anzar Universitas Muhammadiyah Makassar
  • Besse Syukroni Baso Universitas Muhammadiyah Makassar
Keywords: keterampilan menulis, media pembelajaran Scrapbook.

Abstract

Penelitian ini ditujukan dalam rangka mengetahui bagaimana pengaruh media pembelajaran scrapbook terhadap keahlian menulis puisi siswa kelas IV di SDN 488 Patoko Kecamatan Walenrang Kabupaten Luwu. Populasi penelitian ini ialah siswa kelas IV di SDN 488 Patoko yang berjumlah 10 siswa. Sampel yang diambil yaitu seluruh populasi sebanyak 10 siswa. Data diambil dengan teknik tes tertulis dan dokumentasi. Hasil yang didapatkan dari teknik tes kemudian diolah melalui teknik analisis deskriptif dan uji prasyarat analisis data yaitu dengan uji normalitas dan uji hipotesis dengan menerapkan uji -T melalui SPSS 22. Hasil penelitian mengindikasikan bahwa: (1) Keterampilan menulis puisi pada siswa kelas IV SDN 488 Patoko sebelum diterapkan media pembelajaran scrapbook termasuk dalam ketegori rendah dengan rata-rata nilai 51,00 dan standar deviasi 9,369. Hasil ini juga menjelaskan jika terdapat 10 siswa (100%) yang belum mecapai KKM. (2) Keahlian menulis puisi siswa kelas IV SDN 488 Patoko setelah diterapkan media pembelajaran scrapbook termasuk dalam ketegori tinggi dengan rata-rata nilai 89,50 dan standar deviasi 5,986. Dalam hal ini thitung > ttabel dimana thitung  = 9,245 sedangkan ttabel = 1,833 jadi 9,245 > 1,833 sehingga H0 di tolak dan H1 diterima maka media pembelajaran scrapbook memiliki pengaruh terhadap keterampilan menulis puisi di kelas IV SDN 488 Patoko. Dengan demikian, disarankan untuk menerapkan media pembelajaran scrapbook dalam pembelajaran menulis puisi.

References

Abi, M. H. (2020). Media Pembelajaran. Yayasan Kita Menulis.

Afiyah. (2011). Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Keindahan Alam Dengan Metode Examples Non Examples Siswa Kelas VII SMP Negeri 2 Sayung Kabupaten Demak. 123dok.

Hapsari, O. T., & Wulandari, Y. (2019). Pengembangan Media Scrapbook Pada Keterampilan Menulis Siswa Kelas IV SD Muhammadiyah Karangbendo. Jurnal Fundadikdas (Fundamental Pendidikan Dasar), 2(3), 99-108.

Hery. (2018). Metodologi Penelitian Pedoman Penulisan Karya Tulis Ilmiah (KTI). CV Budi Utama.

Kusnia, & Yuliana. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Scrapbook Materi Karangan Deskripsi Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Kependidikan.

Lukmanulhakim, L. & Din Azwar Uswatun. (2019). Pengaruh Media Scrapbook (Buku Tempel) Terhadap Keterampilan Menulis Puisi Di Kelas Tinggi. PGSD, FKIP, Universitas Muhammadiyah Sukabumi,.

Muktadir, A., Prayuningtyas Angger Wardhani, & Alrahmat Arif. (n.d.). Media Scrapbook Dalam Meningkatkan Kreativitas Siswa Sekolah Dasar Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Dasar. https://doi.org/doi.org/10.21009/JPD.011.16

Najmuts. (2022). Cara Membuat Puisi Untuk Anak SD kELAS 4 Mudah Iini Langkah Cara Membuat Puisi Dan Contohnya. Portalkudus.Com.

Ningsih, & Syafruddin. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Fabel Berbasis Kearifan Lokal Untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa Kelas 2 SDN Inpres Kalampa 2.

Nugraha. (2020). Jenis Media Pembelajaran Beserta Contoh Dan Manfaat. Merdeka.Com.

Nurfadhillah. (2021). Media Pembelajaran. CV Jejak, Anggota IKAPI.

Rulitawati, Ritonga & Hasibuan. (2020). Model Pengelolaan Kinerja Guru.

Saifullah, S., Umaira, D. R., Khalik, S., Rasyid, R. E., & Ecca, S. (2023). Efektivitas Model Think Pair Share Terhadap Kemampuan Menulis Puisi. Cakrawala Indonesia, 7(2), 105–112. https://doi.org/10.55678/jci.v7i2.800

Suparman, A., Khalik, S., Hanafi, M., Rasyid, R. E., & Lanta, J. (2022). Pengaruh Teknik Peta Pasang Kata Terhadap Kemampuan Menulis Puisi. Cakrawala Indonesia, 7(1), 34–40. https://doi.org/10.55678/jci.v7i1.659

Susanto. (2015). Pembelajaran Menulis Puisi. Hong Kapetakan’s Blog.

Thabroni, G. (2019). Pengertian Puisi, Unsur & Jenis Menurut Para Ahli. Dipetik November Sabtu, 2022, Dari Serupa.Id:

Wahid, A. (2011). Pentingnya Media Pembelajaran Dalam Meningkatkanprestasi Belajar. Remaja Rosdakarya.

Yanti, N., Suhartono, & Rio Kurniawan. (2018). Penguasaan Materi Pembelajaran Keterampilan Berbahasa Indonesia Mahasiswa S1 Program Studi Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Fkip Universitas Bengkulu. Jurnal Ilmiah Korpus, 2.

Yunita, S. E., Rasyid, R. E., & Takdir, M. (2021). Penerapan Metode Kontekstual Terhadap Kemampuan Menulis Puisi Siswa. Cakrawala Indonesia, 6(1), 36–43. https://doi.org/10.55678/jci.v6i1.436

Published
2023-11-23
How to Cite
Kassa, N., Anzar, A., & Baso, B. (2023). Pengaruh Media Pembelajaran Scrapbook terhadap Keterampilan Menulis Puisi di Kelas IV SDN 488 Patoko. Cakrawala Indonesia, 8(2), 106-114. https://doi.org/10.55678/jci.v8i2.925

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.