Model Kepemimpinan Kepala Desa dalam Meningkatkan Kinerja Aparat di Desa Padang Loang Kecematan Patampanua Kabupaten Pinrang

Administarsi Publik

  • Paisal Paisal Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang
  • Lukman Lukman
  • Sundari Sundari
Keywords: model, kepemimpinan, kinerja, aparat

Abstract

PAISAL. 0910580419115, Model Kepemimpinan Kepala Desa dalam Meningkatkan Kinerja Aparat di Desa Padang Loang Kecamatan Patampanua Kabupaten Pinrang. (dibimbing oleh Lukman dan Sundari).

Kurangnya kinerja Aparat Desa yang disebabkan oleh model kepemimpinan yang dijalankan oleh Kepala Desa. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model kepemimpinan Kepala Desa dalam meningkatkan kinerja Aparat di Desa Padang Loang Kecamatan Patampanua Kabupaten Pinrang dilihat dari empat model kepemimpinan yaitu model kepemimpinan karismatik, otoeriter, demokratis dan moralis menurut Robert Albanese dan David D.van Fleet serta untuk mengetahui bagaimana kualitas kinerja Aprat di Desa Padang Loang Kecamatan Patampanua Kabupaten Pinrang. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif atau penelitian lapangan yaitu sebuah penelitian yang dilakukan dengan cara observasi dan wawancara lansung di lapangan dari hasil observasi dan wawancra itu kemudian diolah menggunakan sebuah aplikasi yaitu Nvivo.

 Hasil penelitian ini menujukkan model kepemimpinan yang digunakan Kepala Desa Kecamatan Patampanua Kabupaten Pinrang dalam meningkatkan kinerja aparat yaitu menggunakan model kepemimpinan demokratis. Dilihat dari sikap Kepala Desa yang selalu melibatkan bawahannya dalam pengambila keputusan. Kualitas kinerja aparat Desa padang loang sudah cukup baik dengan melihat enam indikator kinerja yaitu; kualitas, kuantitas, ketepatan waktu, efektifitas, kemandirian dan komitmen kerja. Meskipun ada diantara enam indikator tersebut yang belum optimal yaitu terkait dengan kemandirian.

Kata Kunci : Model Kepemimpinan, Kinerja Aparat.

References

Akbar, M. F. (2015). Peran Kepala Desa dalam Meningkatkan Kinerja Aarat Desa Mopuya Kecamatan Bulawa Kabupaten Bone Bolango. Publik Jurnal Ilmu Administrasi, 4(1), 49;52.

Atika, N., Ati, N. U., & Hayat. (2018). Peningkata Kinerja Aparatur Desa dalam Melaksanakan Tugas Administrasi Desa Melalui Pendidikan dan Pelatihan Improvement Of The Village Apparatus Perfomance In Carrying Out Administration Assignments Therough Education And Training. Civil Service, 12(1), 33–40.

Djamil Hasim. (2019). Fungsi Kepemimpinan dalam Peningkatan Kinerja Aparat Kampung Kajasbo Distrik Biak Timur Kabupaten Biak Numfor. 14(2), 57–63.

Fadli, M. R. (2021). Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif. Humanika, 21(1), 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075

Hasanah, H. (2017). Teknik-Teknik Observasi (Sebuah Alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). At-Taqaddum, 8(1), 21. https://doi.org/10.21580/at.v8i1.1163

Husain, bactiar arifudin. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bima Bangun Sentana. Jurnal Semarak, 2(3), 126–141.

Iskandar, Y. (2020). Pengaruh Kinerja Aparatur Desa Terhadap Kualitas Pelayanan Kepada Masyarakat di Desa Rantau Mapesai Kecamatan Rengat Yenny. Jurnal Manajemen Dan Sains, 5(1), 101–105. https://doi.org/10.33087/jmas.v5i1.155

Kristhiana A. Laratmase. (2020). Kinerja Aparatur Pemerintah Desa Dan Pelayanan Kepada Masyarakat Di Desa Meyano Bab Kecamatan Kormomolin Kabupaten Kepulauan Tanibar. Journal AdBisPower - STIA Saumlaki, 1(1), 44–60.

Mazdayana, A. (2020). Gaya Kepemimpinan Kepala Desa dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai di Kantor Desa Sengkong Kecamatan Sesayap Hilir Kabupaten Tana Tidung Provinsi Kalimantan Utara. Jurnal Ilmu Pemerintahan, 8(4), 1–14. http://ejournal.ip.fisip-unmul.ac.id/site/wp-content/uploads/2021/03/Jurnal Astri Mazdayana (03-15-21-09-16-49).pdf

Moh. Hudi Setyobakti. (2018). Analisis Kinerja Perangkat Desa di Kabupaten Lumajang. Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi, 8(2), 42–50.

Nurlina. (2020). Peningkatan Kinerja Sumber Daya Manusia Melalui Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Komitmen Organisasi. 5(1), 91–105.

Putra, T. T. S. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Komitmen Organisasi dan Kepuasan Kerja dalam Peningkatan Kinerja Medis dan Paramedis (Studi di Rumah Sakit Al-Arif Kabupaten Ciamis). Idea : Jurnal Humaniora, 2(1), 94–107. https://doi.org/10.29313/idea.v0i0.4185

Ratnasari, S. L. (2018). Kinerja Karyawan: Gaya Kepemimpinan Dan Disiplin Kerja. Jurnal Dimensi, 7(2), 283–297. https://doi.org/10.33373/dms.v7i2.1695

Rijali, A. (2018). Analisis Data Kualitatif. Jurnal Alhadharah, 17(33), 81–95. https://doi.org/10.18592/alhadharah.v17i33.2374

Rumsari Hadi Sumarto. (2015). Model Kepemimpinan Dalam Reformasi Birokrasi Pemerintah. Efisiensi - Kajian Ilmu Administrasi, 13(1), 1–15. https://doi.org/10.21831/efisiensi.v13i1.7855

Sardi. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Transaksional Terhadap Kinerja Bawahan Melalui Kepuasan Kerja. Jurnal Bisnis Teori Dan Implementasi, 8(1), 61–72. https://journal.umy.ac.id/index.php/bti/article/view/2989/2781

Soewito, & Sari, R. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Dinas Perkebunan Dan Kehutanan Kabupaten Tulang Bawang Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai. 22–37.

Su’ud, Muh. (2015). Kepemimpinan: Teori dan Praktek, dalam; Jurnal Kajian Bisnis, 23(1 ), 18-46.

Solong, A., Sartika, & Dzulqarnain. (2022). Analisis Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Meningkatkan Kinerja Aparat Pemerintah Desa di Desa Tenri Pakkua. Journal of Government Insight, 2(1), 138–149. https://doi.org/10.47030/jgi.v1i1.53

Sulthon Syahril. (2019). Teori -Teori Kepemimpinan. 04(02), 209–215. https://www.ptonline.com/articles/how-to-get-better-mfi-results

Suwarno, & Rizki Yudha Bramantyo. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan. Majalah Ilmiah UNIKOM, 16(2), 185–188. https://doi.org/10.34010/miu.v16i2.1361

Suyitno. (2018). Metode Penelitian Kualitatif: Konsep, Prinsip, dan Operasionalnya. In Akademia Pustaka.

Yisriyanto Ismail, & Junus Dikson. (2019). Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Menjalankan Fungsi Pemberdayaan. 1(2), 17–36. https://doi.org/10.36636/jogiv.v1i2.354

Yusanto, Y. (2019). Ragam Pendekatan Penelitian Kualitatif. Journal of Scientific Communication (Jsc), 1(1), 1–13. https://doi.org/10.31506/jsc.v1i1.7764

Buku
Prof.Dr.Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitaif,Kualitatif dan R&D. In Alfabeta (Issue 465).
Published
2023-08-26
Section
Articles