PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI NUTRI ZINC PADA BERBAGAI KONSENTRASI POC DAN JUMLAH BIJI PER LUBANG TANAM

GROWTH AND YIELD OF NUTRI ZINC RICE PLANTS AT VARIOUS POC CONCENTRATION AND NUMBER OF SEEDS PER PLANTING HOLE

  • Muhammad Nasrul Universitas Pohuwato
  • Sri Marliyanti Kadir
  • Ria Megasari
Keywords: Jumlah biji; Padi Nutri Zinc; POC; Varietas

Abstract

Berbagai upaya dilakukan untuk peningkatan produktivitas padi sawah, antara lain melalui program pengelolaan tanam secara terpadu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan POC dan jumlah benih terhadap petumbuhan dan prosuksi padi Nutri Zinc. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) yang terdiri dari 8 taraf perlakuan yaitu : PJ01= control + 1 biji.lubang tanam-1; PJ02= control + 2 biji.lubang tanam-1; PJ11= POC 10 ml + 1 biji.lubang tanam-1; PJ12= POC 10 ml + 2 biji.lubang tanam-1; PJ21= POC 20 ml + 1 biji.lubang tanam-1; PJ22= POC 20 ml + 2 biji.lubang tanam-1; PJ31= POC 30 ml + 1 biji.lubang tanam-1; PJ32= POC 30 ml + 2 biji.lubang tanam-1. Setiap perlakuan terdiri dari dua unit dan diulang sebanyak 3 kali sehingga diperoleh 48 unit percobaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian POC dan jumlah benih per lubang tanam memberikan pengaruh nyata terhadap komponen pengamatan tinggi tanaman umur 8 MST. Meskipun tidak signifikan, ada kecenderungan bahwa hasil gabah tertinggi diperoleh pada perlakuan pemberian POC 20 ml + 2 biji.lubang tanam-1, yang juga didukung oleh adanya kecenderungan jumlah anakan produktif yang tinggi.

References

Alavan, A., H.R., H.E. (2015) ‘Pengaruh Pemupukan Terhadap Pertumbuhan Beberapa Varietas Padi Gogo (Oryza sativa L.)’, Jurnal Floratek , 10(1), pp. 61–68.

Ali, M., Hosir, A. and Nurlina, N. (2017) ‘Perbedaan Jumlah Bibit Per Lubang Tanam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi (Oryza sativa L.) dengan Menggunakan Metode Sri’, Gontor AGROTECH Science Journal, 3(1), p. 1. Available at: https://doi.org/10.21111/agrotech.v3i1.898.

Asmuliani R. et al. (2021) ‘Pertumbuhan Tanaman Padi (Oryza sativa L.) Varietas Ponelo Pada Berbagai Dosis Pupuk Nitrogen Dan Jumlah Benih Per Lubang Tanam’. Perbal: Jurnal Pertanian Berkelanjutan. 9 (1), pp. 10-17. Available at: http://dx.doi.org/10.30605/perbal.v9i1.1559

Asri et al. (2022). Budidaya Tanaman Semusim dan Tahunan. Edited by R. Watrianthos. Medan : Yayasan Kita Menulis .

BPPP (2019) Inovasi Pertanian untuk Kesejahteraan Petani, Kemandirian Pangan dan Daya Saing Menuju Era Pertanian 4.0. Jakarta.

BPS (2021) Produksi Padi Tahun2021 Turun 0,43 persen, Badan Pusat Statistik.

BPTP Gorontalo (2021) Desiminasi Inovasi Teknologi Pertanian di Provinsi Gorontalo. Gorontalo.

Buri, N. (2021) Desiminasi; Produksi Benih Padi Nutri Zinc (Es 5 Ton). Gorontalo.

Donggulo, C. V., Lapanjang, I.M. and Made, U. (2017) ‘Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi (Oryza sativa L) pada Berbagai Pola Jajar Legowo dan Jarak Tanam.’, Agroland (Jurnal Ilmu-ilmu Pertanian), 24(1), pp. 27–35.

Hadiyanti, N. (2018) ‘Uji Pengaruh Jumlah Bibit Per Lubang Tanam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Padi (Oryza sativa L.) di Green House’, Jurnal Agrinika , 2(2), pp. 127–134.

Izni, I., Pas, A.A. and Jumardin, J. (2019) ‘Pengaruh Berbagai Dosis Pupuk Organik Cair Limbah Rumah Tangga Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Padi Gogo.’, Jurnal Agrotech, 9(1), pp. 33–38.

Kementerian Pertanian (2022) Info Teknologi: Mencegah Stunting dengan Padi Inpari Nutri Zinc. Pusat Perpustakaan dan Penyebar Teknologi Pertanian, https://pustaka.setjen.pertanian.go.id/info-literasi/info-teknologi-mencegah-stunting-dengan-padi-inpari-nutri-zinc [diakses 4 Maret 2024).

Masdar (2006) ‘Pengaruh Jumlah Bibit per Titik Tanam dan Umur Bibit terhadap Pertumbuhan Reproduktif Tanaman Padi pada Irigasi Tanpa Penggenangan.’, Jurnal Dinamika Pertanian, 21(2), pp. 121–126.

Mayani, S. et al. (2022) ‘Penampilan Karakter Agronomi Galur-Galur Padi (Oryza sativa L.) Kandungan Zn Tinggi di Dataran Medium, 1(7), pp. 39–48. Available at: https://doi.org/10.33661/jai.v7i1.5995.

Megasari, R. et al. (2021) Uji Beberapa Sistem Tanam Jajar Legowo Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Padi Varietas Ponelo (Oryza sativa L.), 9 (1), pp. 1-9. Perbal: Jurnal Pertanian Berkelanjutan, Available at: http://dx.doi.org/10.30605/perbal.v9i1.1558

Misran, M. (2017) ‘Efisiensi Penggunaan Jumlah Bibit Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi Sawah’, Jurnal Penelitian Pertanian Terapan, 14(1). Available at: https://doi.org/10.25181/jppt.v14i1.140.

Pardoso (2014) POC Nasa , PT. Natural Nusantara.

Sitohang, F.R.H., Luthfi A. M.S. and Lollie A. P. P. (2014) ‘Evaluasi Pertumbuhan dan Produksi Beberapa Varietas Padi Gogo (Oryza sativa L) pada Beberapa Jarak Tanam yang Berbeda’, Jurnal Online Agroteknologi, 2(2), pp. 661–679.

Susilo, J. et al. (2015) Pengaruh Jumlah Bibit Per Lubang Tanam Dan Dosis Pupuk N, P Dan K Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Padi Sawah (Oryza sativa L.) Dengan Metode SRI, Jom Faperta.

Tuhuteru, S. et al. (2020) ‘Pemanfaatan Pupuk Organik Cair Nasa dalam Meningkatkan Produktivitas Bawang Merah di Daerah Wamena’, Agroteknika, 3(2), pp. 85–98. Available at: https://doi.org/10.32530/agroteknika.v3i2.78.

Published
2024-03-25
Section
Articles